Aufar Grasstrack Motocross Open 2024 Di Gelar

13 November 2024 12:50:02 Admin : Sekretariat Daerah
Editor : Sekretariat Daerah

RANTAU,- Pj Bupati Tapin M Syarifuddin MPd menghadiri dan  sekaligus membuka Aufar Grass track Motocross Open 2024 dalam Rangkaian Hari Jadi Kabupaten Tapin ke 59, bertempat AufarMX Sirkuit Binuang, Minggu 3 November 2024.