Menyerahkan penghargaan Juara umum kepada Kecamatan Tapin Selatan dan juara lomba - lomba juara lainnya pada kegiatan Jambore Kader PKK

Menyerahkan penghargaan Juara umum kepada Kecamatan Tapin Selatan dan juara lomba - lomba juara lainnya pada kegiatan Jambore Kader PKK

setda | 10 November 2025 | Berita


Ketua TP PKK Tapin Ibu Hj. Faridah Yamani saat menyerahkan penghargaan Juara umum kepada Kecamatan Tapin Selatan dan juara lomba - lomba juara lainnya pada kegiatan Jambore Kader PKK, Posyandu, & Dasawisma Tingkat Kabupaten Tapin Tahun 2025 yang menandai ditutupnya jambore PKK, Posyandu dan Dasawisma tingkat kabupaten Tapin, bertempat di Pendopo Galuh Bastari.Kamis, 06 November 2025.