RANTAU,- Pj Bupati Tapin M Syarifuddin yang diwakili Sekretaris Daerah Dr H Sufiansyah MAP membuka pertemuan evaluasi audit kasus stunting tahun 2024, bertempat di Grand Qin/Qin Hotel Banjarbaru.Kamis, 14 Nopember 2024.
Pertemuan dihadiri perwakilan PJ Ketua Penggerak PKK kabupaten Tapin selaku wakil ketua I Tim Percepatan penurunan stunting (TPPS) kabupaten Tapin,asisten administrasi umum Sekda Kab Tapin, kepala dinas dan badan, para Camat, Kepala Puskesmas Dan Petugas Gizi Puskesmas,Koordinator PKB Kecamatan, Ketua BAZNAS Kabupaten Tapin dan anggota tim percepatan penurunan stunting (TPPS) kabupaten Tapin serta anggota tim audit kasus stunting.
Apel pagi jajaran pejabat, ASN dan PTT dilingkungan Kantor Setda Tapin, Rabu (09/04).
RANTAU,- Ketua TP PKK Tapin Hj Faridah Yamani beserta jajaran melaksanakan pembinaan persiapan penilaian lomba Posyandu tingkat provinsi Kalsel yang diwakili ...
Apel sore jajaran pejabat, ASN dan PTT dilingkungan Kantor Setda Tapin, Selasa (08/04).
Apel dipimpin oleh Aspemkesra H Zainal Abidin dan dihadiri para asisten, staf ahli, kepala bagian, ASN dan PTT.