RANTAU,- Dalam rangka berbagi berkah Ramadhan dan berbagi kepada masyarakat yang membutuhkan, Darma Wanita Persatuan Kabupaten Tapin menyalurkan bantuan sembako kepada puluhan Abang becak di kabupaten Tapin, Rabu (12/03).
Mengangkat tema "Berlomba lombalah Kalian Dalam Menggapai Ridhonya Dengan Berbuat Kebaikan Semoga Allah Melimpahkan Berkahnya Bagi Kita Semua".
Bantuan sembako secara simbolis diserahkan oleh Ketua TP PKK Kabupaten Tapin Hj Faridah Yamani bersama Ketua DWP Hj Mashuriyah dan jajaran DWP Tapin bertempat di halaman sekretariat DWP Tapin.
Dalam kesempatan itu Ketua TP PKK Hj Faridah Yamani yang sekaligus ketua pembina DWP Tapin menyampaikan apresiasi atas kegiatan bakti sosial yang dilaksanakan DWP Tapin yang membagikan 60 paket sembako kepada para penarik becak di kabupaten Tapin.
Kegiatan ini merupakan agenda rutin tahunan DWP Tapin. Dengan adanya kegiatan ini dapat sedikit membantu masyarakat, terutama dalam bulan Ramadhan ini agar bantuan dapat dipergunakan dengan sebaik-baiknya.
Bupati Tapin H Yamani bersama PLT Kepala Dinas Sosial H Syafrudin dan pimpinan SOPD terkait lainnya saat menyerahkan secara simbolis paket bantuan sembako bagi rumah tang...
RANTAU,- Usai meninjau korban terdampak banjir dan menyerahkan bantuan. Bupati Tapin H Yamani bersama Sekretaris daerah H Sufiansyah dan pimpinan SOPD terkait melaksanaka...
Bupati H Yamani Bersama Wakil Bupati Tapin H Juanda saat bersilaturahmi Idul Fitri 1446 H Ke Kediaman H Muhammad Hatta ( Haji Ciut Binuang ), Bertempat Di Kediaman Pribad...
RANTAU,- Bupati Tapin H Yamani beserta istri Hj Faridah Yamani, Wakil Bupati Tapin H Juanda beserta istri Hj Elya Hartati dan jajaran pejabat dilingkungan Pemkab Tapin sa...